Dalam rangka mendukung implementasi kegiatan Bimbingan Teknis Penerapan Evaluasi Diri Madrasah (EDM) Dan Rencana Kerja Anggaran Madrasah Berbasis Elektronik (E-RKAM) Tahun 2021, dibuka kesempatan bagi Pengawas Madrasah, Kepala Madrasah, Guru dan Masyarakat Peduli Pendidikan yang memenuhi persyaratan untuk mendaftar menjadi fasilitator Tim Inti Provinsi (TIP) dan Tim Inti Kabupaten (TIK).
Seleksi TIP dilakukan melalui jalur rekomendasi. Seleksi TIK dilakukan melalui jalur rekomendasi dan terbuka. Peminat Jalur Seleksi terbuka dapat mendaftarkan diri mulai tanggal 10 Juni 2021 melalui link berikut:
https://seleksitiptik.kemenag.go.id
Tutorial dapat diakses pada link berikut :


Posting Komentar